Rumah - rumah yang dibangun di perumahan pada umumnya banyak yang menggunakan rangka baja ringan sebagai atapnya. Material rangka atap biasanya dari kayu, beton, baja dan baja ringan, masing-masing memilik kelebihan dan kekurangannya. Dalam hal ini material kuda-kuda baja ringan mempunyai banyak kelebihan dibandingkan dengan material yang
Pemasangan Konstruksi Rangka Atap Baja Ringan (Pinterest) Kuda-kuda baja ringan adalah salah satu baja dengan kualitas tinggi yang dijadikan struktur atap rumah. Kuda-kuda baja ringan ini memiliki bobot yang ringan dan kekuatan yang tidak perlu diragukan lagi. Ketebalan dari baja ringan umumnya mencapai 0,20-2,00 mm.
dVumz0.